My Fair Lady adalah Drama Korea KBS © 2009 yang dijadwalkan mengisi slot DramAsia Terbaru mulai Senin, 12 April 2010 Setiap Senin sampai Kamis pukul 15:30 WIB di Indosiar. Drama berjudul asli Agassireul Pputakae ini berkisah tentang Kang Hye Na (Yoon Eun Hye). Dia seorang perempuan sempurna yang kaya, muda, dan cantik, tapi sifatnya kurang terpuji.

Nama Yoon Eun Hye cukup populer di kalangan pecinta DramAsia Indosiar. Ia dikenal publik berkat kecemerlangan aktingnya dalam 2 serial pop, Princess Hours dan Coffee Prince.

date Kamis, 15 April 2010

Bagi Anda penggemar drama Korea, pasti selalu menunggu setiap ada episode drama terbaru. Saat ini ada drama baru yang keliatannya menarik untuk diikuti yaitu drama yang ditayangkan oleh stasiun televisi KBS 2 yaitu ” My Fair Lady ( 아가씨를 부탁해 ) “.

my_fair_lady01

Drama ini diperankan oleh Yoon Sang-hyun ( 윤 상연 ) yang memerankan Seo Dong-chan , Yoon Eun-hye ( 윤은혜 ) berperan sebagai Kang Hye-na , Jung Il-woo ( 정일우 ) yang dalam drama ini memerankan Lee Tae-yoon dan
Moon Chae-won (문채원) sebagai Yeo Ee-joo , dan masih banyak bintang drama yang terkenal yang ikut dalam drama ini.
Drama ini menceritakan tentang kehidupan Kang hye na ( Yoon Eun-hye ) , gadis berwatak keras, yang dibesarkan oleh kakeknya Kang hwejang ( Lee Jeong-gil ). Ia adalah pewaris dari kekayaan dari perusahaan Kang San Group, dari orang tuanya yang meninggal karena kecelakaan pesawat . Suatu ketika ia menumakan Dong chan ( Yoon Sang-hyun ).
Bagaimana alur drama ini pasti anda penasaran bukan..? Drama ini baru tayang perdana pada tanggal 19 agustus 2009, mengganti drama ” partner ” yang telah habis tayang. Yang jelas, kesan pertama saya pada drama ini adalah drama ini menghibur sekali, penuh ‘kekonyolan’ dan tentu tidak terkesan serius sekali.
Seperti biasa, setiap ada drama baru, saya pasti menunggu juga original Sountrack ( OST) dari drama tersebut . Dan drama ini juga menampilkan banyak musik pengiring yang bagus, yaitu antara lain :
01. Hot Stuff – Davichi (다비치)
02. Helpless Love (사랑은 어쩔 수 없네요) – Yoon Sang Hyun (윤상현)
03. Dash Girl – Yoon Eun Hye (윤은혜)
04. Take Care of My Heart (마음을 부탁해) – Jung Jae Wook (정재욱)
05. Take Care of My Love (내 사랑을 부탁해) – Na Yoon Kwon (나윤권)
06. Lady
07. Secret Story
08. Lady, Please
Dari lagu-lagu ini anda bisa mengunduh filenya di : ost My fire lady
Dan saya memilih satu lagu yang saya tampilkan liriknya yaitu ” Take Care of My Heart (마음을 부탁해)” yang dinyanyikan oleh Jung Jae Wook .

date

Dengan tayang perdana nya drama “My Fair Lady” yang menandakan kembali nya Yoon Eun Hye dilayar kaca korea malam tadi di KBS, sejak drama terakhir nya “1st shop of coffee prince” 2 tahun lalu, ada banyak kontroversi negatif yang menyerang drama ini, walaupun rating nya sangat bagus untuk episode pertama yaitu 16.9%

Image and video hosting by TinyPic

akan tetapi penonton kecewa dengan akting Yoon Eun Hye yang sangat kaku, sehingga banyak netizen yang mengatakan bahwa dia sudah kehilangan ilmu akting nya, dan mereka merasa ekspektasi mereka terhadap Yoon Eun Hye terlalu tinggi. cara dia berakting buruk sekali dibanding 2 tahun yang lalu kata salah satu netizen.

Image and video hosting by TinyPic
karakter Yoon Eun Hye di drama ini mirip dengan Goo Jun Pyo,Yoon Eun Hye bermain sebagai Kang Hye Na, mempunyai sifat egois dan arogan, sama spt karakter Goo Jun Pyo di Boys Before Flowers yang diperankan oleh Lee Min Ho. Goo Jun Pyo versi cewek adalah julukan yang diberikan untuk Yoon Eun Hye karena drama ini, dan Yoon Eun Hye hanya bisa berterimakasih untuk nama panggilan tsb.

bukan hanya karakter saja, dari pembantu nya yang banyak, uang, tinggal di istana memang mirip dengan Goo Jun Pyo. setelah menonton sedikit hari ini, gw kecewa berat bukan karena akting Yoon Eun Hye nya, tp karena Song Joong Ki nya cuma main episode 1 doank, dimana dia yang jadi pembantu Yoon Eun Hye dipecat sama Yoon Eun Hye. uehehehe….

date

Canny open just 4 you

Canny open just 4 you